Ketahui Jenis Fitting Lampu Mobil
Kemudian, ada pula fitting H8, dengan tempat dudukan yang mirip dengan H11 serta H16. Hal yang membedakan keduanya adalah lebar konektor sebesar 2 mm.
Tips Mudah Memilih Fitting Lampu Mobil
Setelah mengenal jenis fitting lampu mobil, berikutnya adalah mengetahui langkah untuk membeli fitting ini. Berikut langkah lengkapnya:
1. Perhatikan Jenis dan Ukuran
Agar dapat terhindar dari kesalahan pembelian fitting, pastikan memilih fitting sesuai dengan jenisnya. Jangan sampai asal melakukan pembelian karena tergiur harga murah. Terutama saat melakukan pembelian secara online.
Bila Anda membeli di toko aksesoris, Anda dapat menanyakan apakah ukurannya sudah sesuai.
2. Pilih Brand Berkualitas
Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk memperoleh produk terbaik adalah mempertimbangkan kualitas brand yang akan dibeli. Anda dapat mencari review dari situs jual beli, Google maupun YouTube. Sehingga informasi yang akan didapatkan akan menjadi lebih akurat.
3. Miliki Garansi
Bila fitting yang nantinya Anda beli telah teruji kualitasnya, pasti Anda akan mendapatkan garansi produk.
Ternyata, ada begitu banyak jenis fitting lampu mobil, pastikan mengenal jenisnya terlebih dahulu sebelum melakukan pembelian. Anda bisa melakukan pembelian komponen ini di dealer resmi Suzuki Trada atau Anda bisa kunjungi https://kalsel.mitrasuzuki.com/ untuk berbagai informasi terlengkap.